DIBALIK KEMAMPUAN
ANDERSON
Pemain yang bernama asli Anderson Luis de Abreu Oliveira
atau yang sering di panggil Anderson ini , lahir pada 13 april 1988 di Porto
Alegre Brazil, memiliki tinggi badan sekitar 175 cm dan berposisi sebagai
gelandang. Pemain yang di transfer dari klub portugal Fc Porto dengan biaya
sebesar 18 juta pounds.
Pemain
ini memiliki umpan kaki kiri yang sangat
baik dan juga memiliki body yang sangat kuat sehingga cocok untuk menjadi
gelandang. Dengan posturnya yang ideal itu dya memiliki penguasaan bola dan
dribling yang sangat baik sehingga
seringkali merepotkan pertahanan lawan. Namun seringkali dia sering melakukan
kesalahan sendiri atau blunder yang tidak perlu sehingga merugikan tim.
Pada awalnya Anderson sempat frustasi karena tak
mengalami peningkatan permainan sejak pertama kali bergabung dengan Manchester
united pada tahun 2007 dan pembicaraan mengenai pelepasan pemain berusia 24
tahun ini sempat dilakukan pada bursa transfer musim panas lalu. Banyak klub
besar yang ingin mendapatkan service Anderson ini diantaranya klub asal
Portugal Benfica dan Tottenham Hotspur . Pada musim lalu Anderson hanya 10 laga
Liga Primer Inggris musim lalu karena seringkali bolak balik masuk ke ruang
perawatan akibat cidera ligamen.
Fergie
sebenarnya menyadari Anderson sebenarnya memiliki bakat yang sangat fantastis tetapi dya tidak mau Anderson bernasib sama
dengan Michael Owen, maka dari itu ia sempat ingin melego pemain berusia
berusia 24 tahun ini . Dan akhirnya setelah melalui 13 pertandingan musim ini
Anderson mulai menunjukan permainan yang stabil di bandingkan musim lalu .
Blog
pribadi : aryogilangfirmansyah.blogspot.com